Compiere merupakan sebuah business platform yang extensible. Dengan teknologi Model Driven Architecture memungkinkan Compiere dikembangkan menjadi ERP(Enterprice Resource Planing) dan CRM (Customer Relationship Management) sesuai dengan kebutuhan perusahaan, atau solusi pada desktop apapun dengan cepat dan mudah.
Compiere datang dengan lisensi GPL (mulai versi 2.60) yang artinya Open Source (bebas lisensi).
Ada 3 macam jenis compiere yaitu :
1. Compiere Technical Fast Track (How to extend Compiere for your needs ?)
a. Pengenalan Compiere Platform
b. Customization Compiere
c. Basic Compiere window (1 table)
d. Basic Compiere Report
e. Compiere Windows tingkat lanjut (Advance)
f. Compiere report tingkat lanjut (Advance report form)
g. Pengenalan Compiere form
h. Pengenalan XML2AD2. Compiere Fast Track (Integrated ERP Advisory Program on Compiere)
a. Konsep-konsep ERP
b. Business Partner
c. Produk
d. Sales
e. Payment
f. Accounting
g. Reporting
h. Financial Reporting
i. Membuat windows dengan lebih mudah
3. Compiere Implementation Fast Track (pre-requirement : Compiere Fast Track Course)
a. The Multis
b. Client dan konsep organisasi
c. Skema Accounting
d. Skema Journal
e. Skema Product
f. Skema Business Partner
g. Client dan konsep organisasi II
h. Data loader
i. Pengecekan Accounting's Beginning Balance
referensi : http://www.meruvian.com/compiere
Tidak ada komentar:
Posting Komentar